Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2018

Belajar Manqul

kami Jelaskan Manqul kami Jangan khawatir… Jangan takut… Baca dulu… Semoga Allah senantiasa memberimu petunjuk. Pengertian Manqul dalam Ajaran LDII Manqul H Nur Hasan Ubaidah adalah proses pemindahan ilmu dari guru ke murid. Ilmu itu harus musnad (mempunyai sandaran) yang disebut sanad, dan sanad itu harus mutashil (bersambung) sampai ke Rasulullah sehingga manqul musnad muttashil (disingkat M.M.M.) diartikan belajar atau mengaji Al Quran dan hadits dari Guru dan gurunya bersambung terus sampai ke Rasulullah. Yakni: Waktu belajar harus tahu gerak lisan/badan guru, telinga langsung mendengar, dapat menirukan amalannya dengan tepat, terhalang.  tidak dibenarkan mengajarkan apa saja yang tidak manqul sekalipun ia menguasai ilmu tersebut..  tentang Manqul 1. Meyakini dalam mempelajari ajaran agama harus manqul musnad dan muttashil, bila tidak maka tidak sah ilmunya, ibadahnya ditolak dan masuk neraka. 2. Nur Hasan mengaku bahwa dirinyalah satu-satunya jalur untuk menimba ilmu